Radio PAS FM Pati Jawa Tengah

16 Maret 2016
Radio PAS FM Pati berdiri pada tahun 2000. Awal mula gagasan pendirian radio ini karena di Pati belum ada stasiun radio yang mengutamakan berita dan informasi yang bersifat lokal yang bisa menampung keluhan masyarakat.

Semula Radio PAS FM Pati ada difrekuensi 105.4 MHz. Pada tahun 2004 sesuai dengan SK Dirjen Postel no. 15A/DIRJEN/2004 tentang ketentuan pelaksanaan pengalihan kanal frekuensi radio bagi penyelenggara radio FM, maka frekuensinya berpindah dari 105,4 menjadi 101.

Pada awalnya studio Radio PAS FM Pati didirikan di jalan Kolonel Sunandar 117 di kompleks Stadion Joyokusumo Pati, namun pada Januari 2006 berpindah ke studio yang baru di Jalan Raya Pati - Kudus Km. 3 Pati hingga sekarang.

Profil Lengkap
Nama Perusahaan : PT. RADIO PATI ADI SUARA-PAS FM
Call Sign / Power : PM4FBA / 3000 Watt
Ijin Siaran : ISR.113/KEP/M.KOMINFO/10/2006
Frekuensi : FM 101.00 MHz / Stereo
Alamat : Jl. Raya Pati – Kudus Km.3 Pati
Telepon : (0295) 385877, 5505888
SMS Siaran : 085290486101
Email : pasfmpati@gmail.com
Website : www.pasfmpati.com

Format Siaran
Musik : 35 %
News : 22 %
Komersil & ILM : 25 %
Pendidikan & Agama : 18 %

Format Musik
Dangdut : 50 %
Indonesia : 36 %
Barat : 5 %
Lain-Lain : 9 %
Postingan ini dilengkapi fasilitas pengaturan jenis dan ukuran font.
Pilih dan atur sesuai selera agar nyaman di mata. Terima Kasih.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Random Post

Back to top

Sugeng

Selamat
Hari

Have
a nice day

~mars~