Navigasi

14 Juli 2008

B

anyak pilihan tak selalu menguntungkan, tapi malah terkadang tambah membingungkan. Ibarat resepsi dengan menu makanannya macam2, orang terkadang bingung dibuatnya, mau makan yang mana dulu, mau makan apa saja. Beda kalau makanannya diwadahi dus, orang gak nolah noleh lagi karena pilihannya ya cuma itu. Makin banyak alternatif, terkadang membuat kita habiskan waktu untuk menimbang2, tidak segera melakukan.
Hal yang sama mungkin terjadi ketika orang mengunjungi blog saya ini. Sebagian mungkin kikuk, mengernyitkan dahi atau malah menertawakan jalan pintas, link, navigasi atau apapun namanya yang jejer2 seperti umbul2 saat tujuhbelasan, atau seperti kancing jas jaman kuno yang jentrek2. Mungkin saya terlalu menganggap bahwa orang itu seperti "saya" semua.





Postingan ini dilengkapi fasilitas pengaturan jenis dan ukuran font.
Pilih dan atur sesuai selera agar nyaman di mata. Terima Kasih.

5 komentar :

  1. kalau saya malah lebih akrab dengan tampilan yang ini, pak, navigasinya juga gampang dilacak. jelas kelihatan, ndak harus muter2 mata berkeliling. btw, kalau bukan adsense, kenapa pasang banyak striker, pak, tuh kok aga gambar cewek poertugal sampai jejer2. kalau cukup satu aja gimana agar irit bandwith dan mempercepat loading, hehehe ... kan tidak semua orang seperti pak mar yang suka dikerubungi cewek2 cantik, wakakakakaka ....

    BalasHapus
  2. @Pak Sawali
    Sticker itu untuk ajang latihan nempel2. Tentang Foto itu juga coba2 aja, biar seperti "Columbia" yang di etalasenya ada TV jejer2, distel bareng dan gambarnya sama.

    BalasHapus
  3. Saya suka dengan yg ini, karen utk memberikan komentar tidak harus melalui gudang posting. Kalau gudang posting itu masih ada, saya seolah-olah membuka sebuah web baru, jadi agak outsider dari page utama.
    Tp saya lbh suka lagi bila semua 'navigasi' itu di pindahkan kesebelah kanan. Keliatannya umum saja. Hanya usul pak mars, toch tak harus sependapat hehehe

    BalasHapus
  4. @Mas Khay...
    Usul diterima, baru mau cari yang sidebar di kanan. Cari template standar yang mudah diubah2 tapi belum menemukan

    BalasHapus
  5. Template yg tiga kolom sangat cocok buat kita yg suka berekspirimen dengan hal2 yang baru.
    Jadi halaman posting tidak terganggu dengan aneka tempelan kita. saya tunggu perubahan berikutnya pak. tetap semangat dan terus berkarya. we love you mister

    BalasHapus

Random Post

Back to top

Sugeng

Selamat
Hari

Have
a nice day

~mars~