Y
ang ini bukan menurut siapa2, tapi menurut saya. Saya tidak mendikotomi ini baik itu buruk, tidak juga sedang menilai blognya siapapun. Orang lain boleh saja tak sependapat, tapi inilah pendapat saya.
Sepuluh ciri blog gurem menurut saya adalah:
Sebuah blog yang memiliki 3 ciri atau kurang, terkategori sebagai Blog Gurem Pemula (BGP). Jika kisarannya 4 s.d 6 termasuk kategori Blog Gurem Mandiri (BGM) sedangkan yang 7 atau lebih adalah Blog Gurem Sejati (BGS).
Karena kesepuluh ciri tersebut ada pada blog saya, maka sempurnalah blog saya ini sebagai Blog Gurem Sejati. Bagi yang merasa blognya gurem, jangan pernah merasa rendah diri, karena gurem bukanlah aib. Bergabunglah di Front Blogger Gurem (FBG) dengan alamat: www.frontbloggergurem.com.
Sepuluh ciri blog gurem menurut saya adalah:
- sering ditengok sendiri
- tak pernah puas dengan tampilan blognya sehingga suka gonta ganti template
- suka pasang blogroll link maupun link bannernya teman2
- komentar masuk ndak banyak
- pasang widget (shoutbox, penunjuk waktu dll), tulisan berjalan, dan image animasi
- punya link banner dan berharap dipasang oleh sahabat2nya
- warnanya meriah seperti umbul2 tujuhbelasan
- bahasanya campur2, bahasa gado2 atau malah cenderung bahasa ramesan, jauh dari EYD
- isi tulisannya kebanyakan tentang diri sendiri, uneg2nya, lingkungannya atau pengalamannya
- bukan blog komersial tapi coba2 pasang iklan
Sebuah blog yang memiliki 3 ciri atau kurang, terkategori sebagai Blog Gurem Pemula (BGP). Jika kisarannya 4 s.d 6 termasuk kategori Blog Gurem Mandiri (BGM) sedangkan yang 7 atau lebih adalah Blog Gurem Sejati (BGS).
Karena kesepuluh ciri tersebut ada pada blog saya, maka sempurnalah blog saya ini sebagai Blog Gurem Sejati. Bagi yang merasa blognya gurem, jangan pernah merasa rendah diri, karena gurem bukanlah aib. Bergabunglah di Front Blogger Gurem (FBG) dengan alamat: www.frontbloggergurem.com.
Postingan ini dilengkapi fasilitas pengaturan jenis dan ukuran font. Pilih dan atur sesuai selera agar nyaman di mata. Terima Kasih. |
sesama blog gurem dilarang saling mendahului kecuali blog gurem mendahului blog yg lebih gurem (komentar dari BGJG=Blog Gurem Jaga Gengsi, sebab masuk kategori no. 1 s.d 11)...
BalasHapus11. Dalam hati pingin pamer sana sini, suka crita sama teman yang tidak punya blog
hah..
BalasHapusWah kok blog spt itu dinamakan blog gurem yach??? Bukankah blog sebagai ajang belajar dan berkreasi.... gmn tuh???
BalasHapusGurem = kecil, kecil = mini. Jadi gurem tak selalu konotasi negatif. Lihatlah Taman Mini, Mini Mouse, Cut Mini dan mini yang lain...
BalasHapusMalah Blog Gurem punya komunitas yaitu FBG
wkwkwk, kayaknya saya dulu banget blog gurem deh...
BalasHapus*skarang juga
ayoo ndaftar...
BalasHapusblogku salah satunya. jayalah blog gurem. hidup blog gurem. gurem yo ben sing penting urip..
BalasHapustersinggung aku..
BalasHapusga' trima..
ahahaha
tp aku meh ndaftar jg ahh..
so loh gitu what??!!
Sebenarnya menurut statistik, blog gurem merupakan mayoritas, non gurem minoritas. Jika kita bersatu, kita bisa memenangkan pemilu.
BalasHapusHIDUP BLOG GUREM.
sy termasuk blog gurem gak ya? Kyknya iya deh :D
BalasHapusSegera menuju Front Blogger Gurem (FBG)
BalasHapusberarti blog saya termasuk yang blog gurem sejati pak
BalasHapusIni yang saya alami
BalasHapus* sering ditengok sendiri
* isi tulisannya kebanyakan tentang diri sendiri, uneg2nya, lingkungannya atau pengalamannya
* bukan blog komersial tapi coba2 pasang iklan
Kalo ini gimana ?
* ndak tahu cara pasangnya blogroll, widget, dll.
Setelah cukup tertampar membaca artikel ini dan dengan mengumpulkan sisa-sisa harga diri saya yang terkoyak-koyak, akhirnya saya pun memutuskan untuk bergabung di Forum Front Blog Gurem.
BalasHapuspak marsudi ini gimana. Lagi review blog saya ya?
BalasHapuskoq semua kriteria nemplok di saya. nyeri hati ini.. ;(
Ndak apa-apa. Biar gurem yang penting ikut berkontribusi pada kemeriahan dunia blog.
halah.. menghibur diri sendiri.
ikutan dunkk..gpp deh mo gurem mo apa..kita koalisi aja kita rontokkan blog non guremmm...hayooo...walah..malah provokatif niy..g nyambung ya pak guru??
BalasHapusHidup Gurem!!!
BalasHapusHidup Golput!!!
Merdeka!!!
Merdeka!!!
Merdeka!!!
om om, yang namanya weblog kan isinya klo gak salah boleh tentang cerita sehari hari, istilahnya diary Virtual gitu...om salah kali, klo mo pake EYD, om gak usah ngeblog aja, bikin website ajah...
BalasHapusokay??? :D
@ odie...
BalasHapusYang nyalahkan weblog mau gimana2 itu ya siapa...
Saya kan ngomongin Blog Gurem, bukan Weblog, bukan Diary Virtual, apalagi Website. Saya selalu pakai Semesta Pembicaraan.
Saya salah, mungkin juga...
Tapi, Saya berpendapat kan juga boleh, lha wong orang lain beda pendapat juga bolah boleh kok...
Setau saya, blog ama website itu ibarat uang ama duwit..., tak satupun kita bisa mendikotomikan.
Ndak ada pantangan website mau EYD apa ndak EYD. Website ndak berhubungan dengan EYD.
Tapi makasih sekali komentarnya.
Hihihihih apalagi blognya saya :P GUREM BANGED kali yak? Baru tau istilah gurem *mo nanya sama temen, belom kesampaian* huekekeke...
BalasHapusHedop blog gurem! :P
Btw met pagi dan salam kenal :)
kalau mau gabung gimana nih
BalasHapus@ Mbak Tuteh:
BalasHapusSaya buat blog cuman buat seneng2...
@ Mas Rozy:
Masuk ke webnya, lalu registrasi lalu ya gunakan fasilitas di situ...
wekekeke, blog-ku termasuk blog gurem sejati..
BalasHapusbiarin lah yg penting enjoy ajah
menurut mas marsudiyanto blog saya ini termasuk blog gurem g ya? saya sendiri merasa kesulitan menilai blog saya.. mohon penjelasan mas....
BalasHapusheheh....semua yang anda sebutin, ada pada blog-ku deh. Berarti...ikutan BGS deh....hehehe...
BalasHapus:)
Tak pernah menyangka tulisan ini jadi polemik di tempat lain. Dengan literatur yg teksbook, dijelaskan tirik2 panjang lebar. Padahal saya tidak sedang merujuk blognya orang. Yang namanya kriteria itu kan luas. Seperti kita mengklasifikasi manusia, itu bisa dari sudut pandang apa saja. Bisa dari jenis kelamin, ada laki2 ada perempuan, bisa dari umurnya, ada anak2, remaja, dewasa & tua, atau dari kriteria lainnya, misalnya ningrat, orang biasa ataukah rakyat kecil. Sebagai contoh, kalau saya lalu mengupas ciri2 rakyat kecil, lha kok ada yang ndak nyaman.
BalasHapusgurem, gurem ..
BalasHapuskalau 10 ciri yang anda sebutkan diatas itu berarti telah mematahkan para bloger pemula, mending sebelum mempostkan tulisan, pikir2 dulu ....
BalasHapusJangan Bilang Blog Burem dong, maklum lah baru belajar ngeblog, jadi yach masih uatak atik template, liat-liat blog orang lain dan bandingin sama blog kita.
BalasHapusKok aneh ya. Kenapa tulisan saya ini dianggap merendahkan.
BalasHapusTak satupun dari 10 hal yg saya tulis itu saya menganggap negatip atau salah. Tapi knapa orang memahami seperti itu?
Kecuali kalau tulisan saya itu berjudul: 10 kelemahan atau kejelekan. Lagian saya tidak menunjuk itu ciri blognya siapapun.
Yang lucu ada yg mengira gurem adalah burem atau buram.
Gurem sangat jauh dari konotasi buram atau burem... Blog Gurem juga ndak sama dengan Blog Pemula. Sangat tidak berhubungan.
Saya cukup hati2 dalam berpikir maupun menulis...
Memang anda tidak menunjukan itu ciri blog siapapun, tapi dari 10 ciri yang anda sebutkan itu, mungkin ada salah satu, yang termasuk. dan akan menimbulkan kekecewaan para blogger...
BalasHapusHalah... emangnya blog ini ga termasuk dari 10 hal yang anda sebut di atas??
BalasHapusSaya yakin anda dulu sampai sekarang sering nengok blog sendiri,
gonta-ganti templates sampe ngerasa cocok ,
blogwalking sebagai publikasi blog anda supaya orang tau anda punya blog dan mengharap komentar yg banyak pada postingan anda,
mengajak tuker link dan meminta link anda dipasang (tuh anda punya banner),
anda pun punya banyak widget,
mungkin saja postingan anda adlh apa yang terjadi dengan anda alias pengalaman, uneg2 (postingan ini slh satu uneg2 anda kan, saya tidak tau postingan lain karena saya malas menjelajah blog yang NGGA GUREM seperti milik anda).
Tulisan anda mungkin saja mematahkan semangat blogger pemula..
Supaya blog anda tidak termasuk blog gurem, mending anda pake template minima, dengan 1 widget About.
Waaahh.. saya baru baca ada yang beginian :D Maksud saya, tentang Ciri Blog Gurem dan ada yg protes :D
BalasHapusBlog(ger) Gurem? Itu mah *guwe bangeeeeeddd* .. malah khusus utk saya, pak Mars, cirinya harus ditambah tuh: #11. males ng-update *wakakak* (menurut analisa statistik Khai Msc. tingkat kerajinan saya: 1/2 posting per-bulannya.. hi3x... Sing penting happy euy.
gurem lah bangsaku guremlah negriku
BalasHapusgurem gurem gurem gurem
BalasHapusgurem ning sekti
BalasHapusStop Dreaming Start Action
yang komen disini gurem kabeh.. hahahaha...
BalasHapusNice post! This really helps me to find the answers to my question. Hoping that you will continue posting an article having a useful
BalasHapusinformation. Thanks a lot!
Baca komentar yang masuk jadi ngakak sendiri. Kalau kesentil, biasanya kupingnya merah. Hahaha...
BalasHapusTenang aja Pak Mars, saya selalu mendukung artikel 'nggilani' model begini. Hidup blogger gurem...!!!
point pertama blog gue banget :d
BalasHapus